Jalin Kerjasama Layanan Perbankan, Rahma Teken MoU Bersama Bank Riau Kepri

Tanjungpinang - Walikota Tanjungpinang, Hj. Rahma, S.IP melakukan Penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) dalam penggunaan jasa layanan perbankan antara Pemerintah Kota Tanjungpinang dan PT. Bank Riau Kepri. Kegiatan dilaksanakan di aula Sultan Sulaiman Badrul Alamsyah, Kantor Walikota, Senin (13/9). Penandatangan...

Jadi Sorotan, Ini Berita Acara Kenaikan Pas Pelabuhan SBP Tanjungpinang

TANJUNGPINANG - PT. Pelindo (Persero) Regiona 1 Tanjungpinang berencana menaikkan tarif pas masuk pelabuhan Sri Bintan Pura (SBP) Tanjungpinang. Penyesuaian tarif baru ini, akan diberlakukan mulai 1 Agustus 2023. Peningkatan kualitas pelayanan bagi pengguna jasa pelabuhan menjadi alasan menaikkan tarif....

Upaya Pemerataan Kualitas Pendidikan, Disdik Tanjungpinang Mulai Berlakukan Sistim Zonasi Guru

Tanjungpinang - zaman perubahan dengan teknologi yang berkembang pesat, pendidikan sudah menjadi sebuah kebutuhan dasar manusia seperti halnya kebutuhan sandang, pangan dan papan. Bahkan tolak ukur keberhasilan suatu daerah dalam pembangunan sangat tergantung dari kualitas pendidikan yang terus berkembang. Itu...

BKIPM Salurkan Bantuan 1.400 Paket Ikan Sehat dan Bermutu ke Masyarakat Tanjungpinang dan Bintan

Tanjungpinang - Kementerian Kelautan Perikanan melalui Balai Karantina Ikan dan Pengendalian Mutu (BKIPM) Kota Tanjungpinang mendistribusikan 1.400 paket Ikan sehat dan bermutu untuk masyarakat Tanjungpinang dan Bintan, di Cool Storage PT. Harmoni Samudera, Kampung Bugis, Selasa (19/5). Kegiatan...

Perkuat SDM, Disbudpar Tanjungpinang Gelar Pelatihan Manajemen Homestay

Tanjungpinang- Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Tanjungpinang melaksanakan Pelatihan Manajemen Homestay Kota Tanjungpinang, di CK Hotel Tanjungpinang, Selasa (11/8) Pagi. Kegiatan dibuka langsung oleh Plt. Walikota Tanjungpinang, Rahma. Kadisbudpar Surjadi, menjelaskan pelatihan akan silaksanakan selama 4 Hari, dimulai dari 11-14...

Patuhi Protokol Kesehatan, Rahma Apresiasi Pembagian Bingkisan Hari Raya Idul Fitri

Tanjungpinang - Pemko Tanjungpinang telah membagikan bingkisan Hari Raya Idul Fitri 1441 H, pada Selasa (12/5), atau di hari ke-19 Ramadhan. Pembagian dilaksanakan melalui kantor kelurahan di kota Tanjungpinang. Penerima bingkisan adalah warga yang didata Dinas Sosial melauu Data Terpadu...

Rahma Kukuhkan Forum CSR Kota Tanjungpinang Sekaligus Luncurkan Aplikasi Sicepat dan Silajang

Tanjungpinang- Walikota Tanjungpinang, Hj. Rahma, S.IP, resmi mengukuhkan Forum Tanggung Jawab Sosial Badan Usaha Corporate Social Responsibility (CSR) Kota Tanjungpinang Masa Bakti 2020-2023 disejalankan Launching Aplikasi Sicepat dan Silajang. Kegiatan tersebut dilaksakan di Aula Sultan Sulaiman Badrul Alamsyah, Kantor...

Akhirnya Pemkab Bintan Serahkan Aset Pemekaran ke Pemko Tanjungpinang

Tanjungpinang - Permasalahan aset yang sudah puluhan tahun menjadi polemik antara Pemerintah Kota Tanjungpinang dan Pemerintah Kabupaten Bintan, kini telah dijembatani oleh Kejaksaan Negeri Tanjungpinang. Untuk mendapatkan kesepakatan bersama, Kejari bersama Pemko Tanjungpinang dan Pemkab Bintan menggelar rapat pemulihan aset...

Tanjungpinang Timur Raih Juara Umum MTQ XV Tingkat Kota Tanjungpinang

Tanjungpinang – Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) ke-15 tingkat Kota Tanjungpinang resmi ditutup oleh Walikota Tanjungpinang Hj. Rahma, S.IP di Pelataran Gurindam 12 Tepi Laut, Rabu malam (1/4). Penutupan ditandai dengan penurunan bendera LPTQ dan pengumuman pemenang lomba pada ajang MTQ. Kecamatan...

Staf Meninggal Dunia Saat Bertugas, Rahma dan Endang Ucapkan Duka yang Dalam

Tanjungpinang - Kabar duka menyelimuti keluarga besar Pemerintah Kota Tanjungpinang. Seorang pegawainya bernama Guntur Haryoseto meninggal dunia saat menjalankan tugas di Kantor Walikota Tanjungpinang, Senin (28/6), pada pukul 11.20 wib. Almahum sempat dibawa ke IGD Puskesmas Kampung Bugis. Hasil pemeriksaan...